Pengaruh NPL, LDR Dan CAR Terhadap Penyaluran Kredit Pada Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2023
DOI:
https://doi.org/10.37385/msej.v6i4.7913Keywords:
Non-Performing Loan, Loan to Deposit Ratio, Capital Adequacy Ratio, Penyaluran Kredit, Perbankan.Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh NPL, LDR, dan CAR terhadap penyaluran kredit pada bank yang terdaftar di Bursa Efek indonesia selama tahun 2019–2023. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif verifikatif dimana data yang digunakan data sekunder dari laporan keuangan tahunan bank. Total sampel penelitian meliputi 40 bank yang dipilih dengan menggunakan purposive sampling. Hasil analisis deskriptif menunjukkan adanya variasi dalam pengelolaan risiko kredit, likuiditas, dan permodalan antarbank. Analisis korelasi mengungkapkan hubungan yang lemah antara variabel, dengan korelasi signifikan hanya ditemukan pada beberapa variabel tertentu. Secara parsial, NPL berdampak negatif pada penyaluran kredit, LDR berdampak positif, dan CAR berdampak negatif. Secara simultan, meskipun faktor lain di luar model penelitian yang memengaruhi hasil ketiga variabel, ini berdampak signifikan pada penyaluran kredit. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa pengelolaan NPL, optimalisasi LDR, dan penguatan CAR sangat penting untuk mendukung penyaluran kredit yang sehat dan berkelanjutan. Implikasinya, bank perlu memperkuat manajemen risiko, menjaga keseimbangan likuiditas, dan memastikan kecukupan modal untuk memenuhi kebutuhan kredit.
References
Eko Sudarmanto, Astuti, Iskandar Kato, Edwin Basmar, Hengki Mangiring Parulian Simarmata, Yuniningsih, Irdawati Nugrahini Susantinah, & Valentine Siagian. (2021). Manajemen risiko perbankan (Ronal Watrianthos, Ed.). Yayasan Kita Menulis.
Esti, Hernawan, Marlinda Saputri, Mulyadi. , Nuryani, Damajanti Sri Lestari, & Ery Rosmawati. (2022). Manajemen Keuangan (Konsep dan Implementasi) ( Hartini, Ed.). Cv. Media Sains Indonesia.
Murdin Muchsidin, asri jaya. (2023). Manajemen keuangan (Fachrurazi.). Globaleksekutif.
Pardjo YAP. (2017). Manajemen risiko perusahaan. Growing Publishing.
Suad Husnan, E. P. (2015). Dasar- dasar keuangan edisi 7 (7th ed.). upp amp ykpn.
Wiwik Saidatur Rolianah (2019). Manajemen Risiko Bisnis Dalam Perspektif Islam. Spasi media
Yuan Badrianto, S. S. (2022). Manajemen risiko (Harini Fajar Ningrum). (cv. Media sains Indonesia). Jurnal
Amrozi & Sulistyorini (2020). Pengaruh DPK, NPL, CAR, dan LDR Terhadap Penyaluran Kredit (Studi Kasus Pada Bank yang Terdaftar di Indeks LQ45 Tahun 2014-2018). Jurnal Penelitian Teori & Terapan Akuntansi (PETA), 5(1), 85–98. https://doi.org/10.51289/peta.v5i1.420
Angrawit Kusumawardani. (2023). Pengaruh NPL, LDR, Dan CAR Terhadap Penyaluran Kredit Pada Perbankan Di Indonesia (Literature Review Manajemen Keuangan). Ekonomika45 : Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi Bisnis, Kewirausahaan, 11(1), 90–97. https://doi.org/10.30640/ekonomika45.v11i1.1802
Dwi Saputri& Eka Putra Akademi Keuangan dan Perbankan. (2023.). Analisis LDR dan NPL Pada PT. Bank Nagari Cabang Lubuk Gadang.
Ester Saumur (2021). Pengaruh Npl, Ldr dan Roa Terhadap Penyaluran Kredit Pada Bank Umum Konvensional Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indoensia Periode 2018-2020. Probisnis (e-Journal), 14(2). https://doi.org/10.35671/probisnis.v14i2.1318
Handitia Putra, Fauziyah, Sandi, & Hidayaty. (2023). Perhitungan Rasio Profitabilitas Pada Hj Vera Furniture. JISIP (Jurnal Ilmu Sosial Dan Pendidikan), 7(3), 2244. https://doi.org/10.58258/jisip.v7i3.5309
Indah Nurfitria Sari, Santi Pertiwi Hari Sandi, & Ery Rosmawati. (2022). Analysis of non performing loan (npl) handling mechanisms in pjt II employee cooperatives by bhakti raharja. Jurnal Ekonomi, 11(02 (2022)), 1–6 .
Khotimah, F. Q., & Atiningsih, S. (2018). Pengaruh Dpk, Npl, Ldr dan Dpk Suku Bunga Kredit Terhadap Penyaluran Kredit Umkm (Studi Kasus Bpr Di Kota Semarang Tahun 2013-2016). Jurnal Stie Semarang, 10(2), 42–57. https://doi.org/10.33747/stiesmg.v10i2.198
Roring, G. D. J., Parasan, P. M., Mawitjere, P. S., & Lambut, A. K. (2024). Determinan Penyaluran Kredit pada Bank Perkreditan Rakyat di Sulawesi Utara. Tumoutou Social Science Journal, 1(1), 71–79. https://doi.org/10.61476/eff5tk75
Sinta, N. P., Putri, W., & Dana, I. M. (2018). Pengaruh Npl Likuiditas, dan Rentabilitas Terhadap Car Pada Brp Konvensional Skala Di Indonesia. 7(4), 1862–1891. https://doi.org/10.24843/EJMUNUD.2018.v7.i04.p06
Siti Nuridah, S. S. (2023). Pengaruh Pemberian Kredit Dan Non Performing Loan Terhadap Profitabilitas Bank Umum Konvensional Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2020-2022. Innovative: Journal Of Social Science Research, 3(5).
Sinta, N. P., Putri, W., & Dana, I. M. (2018). Pengaruh Npl, Likuiditas, dan Rentabilitas Terhadap Car Pada Bpr Konvensional Skala Nasional Di Indonesia. 7(4), 1862– 1891. https://doi.org/10.24843/EJMUNUD.2018.v7.i04.p06
Siti Nuridah, S. S. (2023). Pengaruh Pemberian Kredit Dan Non Performing Loan Terhadap Profitabilitas Bank Umum Konvensional Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2020-2022. Innovative: Journal Of Social Science Research, 3(5).
Suhandi, S. (2019). Pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR) Terhadap Profitabilitas Dengan Loan To Deposit Ratio (LDR) Sebagai Variabel Intervening (Studi Empiris Pada Sektor Perbankan Bank BUMN Yang Tercatat Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2009 – 2018). Sains Manajemen, 5(1). https://doi.org/10.30656/sm.v5i1.1521
Vika Aprianti, Agung Pramayuda, & Arin Al Hajjah. (2024). PengaruhDPK,NPL,LDRTerhadapPenyaluranKreditPadaBankMNCInternasiona lTahun2013-2022. JURNAL SEKURITAS (Saham, Ekonomi, Keuangan Dan Investasi), 7(3), 4–4.
Viyani, & Melin Okta. (2022). Analisis Pengaruh Dana Pihak Ketiga, Capital Adequacy Ratio dan Non Performing Loan terhadap Penyaluran Kredit dengan Studi pada Bank yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2018-2021.
Yua Molek Winarti Putri. (2016). Pengaruh Car, Npl Roa dan Ldr Terhadap Penyaluran Kredit Pada Perbankan (Studi Pada Perusahaan Perbankan yang Listed di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2015). BALANCE, 13.
Putri, A. S. (2021. (2021). Pengaruh LDR, NPL dan NIM Terhadap Profitabilitas Bank Swasta Devisa Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Skripsi.
Septianeu, A. D. (2023). Mekanisme Penyaluran Kredit Modal Kerja Terhadap Usaha Mikro Kecil Menengah Pada Pt. Lembaga Keuangan Mikro Pancatengah Tasikmalaya Kantor Cabang Cikalong Kabpaten Tasikmalaya Kantor Cabang Cikalong Kabupaten Tasikmalaya. Perpustakaan Universitas Siliwangi . http://repositori.unsil.ac.id/10278/
Departemen Komunikasi (2024). Survei Perbankan Triwulan III 2024: Penyaluran Kredit Baru Tumbuh Positif. Bank Indonesia. Diakses 15 November 2024 dari https://www.bi.go.id/id/publikasi/ruang-media/news- release/Pages/sp_2623024.aspx.