Pengaruh Struktur Aktiva, Pertumbuhan Penjualan, Npm Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Struktur Modal Pada Sub Sektor Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2020 - 2022
DOI:
https://doi.org/10.37385/msej.v4i6.3942Keywords:
Struktur Aktiva, Pertumbuhan Penjualan, NPM, Ukuran Perusahaan Terhadap Struktur ModalAbstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Struktur Aktiva, Pertumbuhan Penjualan, NPM dan Ukuran Perusahaan terhadap Struktur Modal Pada Sub Sektor Makanan dan Minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Pendekatan ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi adalah keseluruhan dari objek yang ingin diteliti. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 46 perusahaan sub sektor makanan & minuman yang terdaftar di BEI (Bursa Efek Indonesia) dan pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling didapatkan sebanyak 66 sampel penelitian dari 22 perusahaan. Hasil penelitian menunjukkan tidak terdapat pengaruh yang signifikan secara parsial antara Struktur Aktiva terhadap Struktur Modal, Tidak terdapat pengaruh yang signifikan secara parsial antara Pertumbuhan Penjualan terhadap Struktur Modal , tidak terdapat pengaruh yang signifikan secara parsial antara Pertumbuhan Penjualan terhadap Struktur Modal, tidak terdapat pengaruh yang signifikan secara parsial antara Net Profit Margin terhadap Struktur Modal, terdapat pengaruh yang signifikan secara parsial antara Ukuran Perusahaan terhadap Struktur Modal, secara serempak Struktur Aktiva, Pertumbuhan Penjualan, Net Profit Margin, Ukuran Perusahaan dan Ukuran Perusahaan berpengaruh signifikan terhadap Struktur Modal.
References
Aruan, dkk (2022). Pengaruh Struktur Aktiva, Ukuran Perusahaan, Operating Leverage dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Makanan dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (2017-2020)
Bora (2019). Pengaruh Struktur Aktiva, Pertumbuhan Penjualan, Ukuran Perusahaan, Profitabilitas Dan Likuiditas Terhadap Struktur Modal (Studi Empiris Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia).
Christianti (2006) Pengaruh Struktur Modal dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan Melalui Profitabilitas Sebagai Variabel Intervening Pada Perusahaan Manufaktur Di Berbagai Sektor Industri di BEI Periode 2013-2017. Kemajuan dalam Riset Ekonomi, Bisnis dan Manajemen.
Hary (2016). Analisis Laporan Keuangan (Integrated and Comprehensive Edition). Jakarta: Gramedia.
Jaya, I. M. L. M. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif: Teori, Penerapan, dan Riset Nyata. Penerbit Anak Hebat Indonesia, Yogyakarta.
Priyatna, Surya Eka. (2020). Analisis Statistik Sosial Rangkaian Penelitian Kuantitatif Menggunakan SPSS. Medan: Yayasan Kita Menulis.
Purnomo (2019). Analisis Statistik Ekonomi dan Bisnis Dengan SPSS. Ponorogo: UNMUH Ponorogo Press.
Putrandi dan Nerlanda (2023). Pengaruh Likuiditas, Ukuran Perusahaan, dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Perusahaan Sektor Pertambangan Yang Terdaftar di BEI Periode 2013-2017. Jurnal Akuntansi Indonesia.
Riyanto (2001). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Komite Audit, dan Faktor Lain Terhadap Nilai Perusahaan Perusahaan Non Keuangan di Bursa Efek Indonesia Tahun 2015-2017. PENDIDIKAN SEMANTIK.
Siregar, dkk (2018). Analisis Struktur Aktiva, Net Profit Margin, Dan Current Ratio Terhadap Capital Structure Pada Perusahaan Go Publik Di Bursa Efek Indonesia.
Sugiyono. (2015). Metode Riset Akuntansi. Yogyakarta: Deepublish Publisher.
________. (2017). Metode Riset Akuntansi. Yogyakarta: Deepublish Publisher.
________. (2018). Metode Riset Akuntansi. Yogyakarta: Deepublish Publisher.
Sulaiman dan Purnama (2022). Manajemen Keuangan. Jombang: Universitas KH. A. Wahab Hasbullah.